The Amazing Rasulullah 1 dan 2

Perjalanan hidup Rasulullah SAW adalah perjalanan tentang semangat dan keteguhan.

The Amazing Rasulullah 1 (AR 1) bercerita sejak masa jahiliyah hingga diutus menjadi Rasul. Sedangkan di AR 2 berkisah sejak diutus menjadi Rasul hingga hijrah ke Madinah.

Kelanjutan sepak-terjang perjuangan Rasulullah Muhammad Shalallahu’alaihi wasallam yang menakjubkan akan terasa lebih menggetarkan lagi bagian kedua ini.

Persekusi keji apakah yang dilakukan oleh Abu Jahal dan ‘Uqbah bin Abi Mu’ith terhadap Rasulullah Shalallahu’alaihi wasallam? Seperti apakah monster unta yang membuat Abu Jahal ngibrit terbirit-birit? Bagaimanakah kisah beratnya dakwah Rasulullah Shalallahu’alaihi wasallam di Tha’if yang berdarah? Kisah-kisah menakjubkan ini dan beragam kisah lainnya bisa kawan-kawan temukan dalam THE AMAZING RASULULLAH PART 2 karya Sayf Muhammad Isa.


Judul: THE AMAZING RASULULLAH 1 dan 2
Penulis: Sayf Muhammad Isa
Penerbit: Ghazi Publishing
Ukuran: 14,5 cm x 21 cm
Tebal: 108 Halaman (AR 1) dan 142 halaman (AR 2) full colour
Harga: Rp. 65.000 (AR 1) dan Rp. 79.000 (AR 2)

Buku ini direkomendasikan oleh SQU (komikus Pengen Jadi Baik)
“Pengen baca buku shirah nabawiyah yang ringan? Dengan gaya bahasa yg enak, tulisan Sayf Muhammad Isa (penulis komik AlFatih the series)? Plus gambar dan grafis yang menarik? Nah ini udah hadir buku kedua The Amazing Rasulullah. Covernya mirip ama yg kesatu, cuma yg ini dominan warna ijo. Buku ini cocok buat kamu yg berjiwa muda. Yuk cus dibeli aja.”

Lalu, bagaimana pendapat dari Handri Satria (komikus Al Fatih)

Hayuk segera hubungi Reseller KOBAR terdekat yang menyediakan The AMAZING RASULULLAH antara lain: